VISI
Terwujudnya sistem Perhubungan yang mantap, aman, tertib, lancar dan terjangkau oleh daya beli masyarakat.
MISI
• Penataan Sarana dan prasarana
• Peningkatan managementdan rekayasa perhubungan
• Peningkatan profesionalisme sumber daya manusia
• Peningkatan pendapatan asli daerah.
• Peningkatan pelayanan kepada masyarakat di bidang perhubungan.